
dr. Yus Priatna A, Sp. P
NIP. 19771002 200604 1 066
- (0332) 421710
- (0332) 421974
- (0332) 422038

RSDK hari ini. Pelayanan prima merupakan suatu tindakan yang dilakukan sebuah intstansi atau organisasi tertentu untuk memberikan layanan maksimal kepada masyarakat. Pelayanan bertujuan untuk memberikan kemudahan atau bantuan kepada masyarakat dengan memberikan kepuasan dan menghadirkan produk-produk yang berkualitas. Unsur unsur melayani prima sebagaimana dimaksud dengan pelayanan umum, sesuai keputusan Menpan No. 81/1993, yaitu
- Kesederhanaan,
- Kejelasan dan Kepastian,
- Keamanan,
- Keterbukaan,
- Efisien,
- Ekonomis,
- Keadilan yang merata,
- Ketepatan waktu.
Salah satu jenis pelayanan yang ada di masyarakat adalah pelayanan kesehatan. Pelayanan kesehatan adalah upaya untuk meningkatkan status kesehatan melalui usaha-usaha pencegahan, diagnosis, terapi, pemulihan, penyembuhan penyakit, cedera, hingga gangguan fisik dan mental lainnya. Pelayanan kesehatan dilakukan oleh tenaga professional seperti dokter, perawat, bidan, ahli gizi dan tenaga kesehatan lainnya.
Seperti halnya RSUD dr. H. Koesnadi (RSDK), yang selalu berusaha untuk memberikan pelayanan terbaik bagi pasien dan keluarga pasien. RSUD dr. H. Koesnadi (RSDK) akan selalu meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan mulai dari keamanan, adil, berintegritas, menyediakan layanan yang tanggap serta selalu memahami dan menghormati pasien. Salah satu pelayanan yang diberikan oleh RSUD Koesnadi Bondowoso (RSDK) dalam memenuhi kebutuhan masyarakat akan kesehatan adalah menyediakan beragam pelayanan kesehatan bermutu dan optimal. Keseluruhan pelayanan kesehatan ini terbagi dan terkhususkan ke dalam beberapa aspek pelayanan dan berada dalam 21 poli di Instalasi Rawat Jalan. Tak perlu khawatir karena di setiap poli telah dilengkapi dengan sarana prasarana sekaligus tenaga medis maupun tenaga kesehatan profesional.
Dengan tujuan mempermudah masyarakat untuk mengetahui jadwal pelayanan di setiap poli, sehingga para pengguna jasa layanan kesehatan tidak mengalami salah jadwal dikarenakan tidak dapat menemui dokter spesialis favoritnya. Maka RSUD dr. H. Koesnadi (RSDK) secara rutin yaitu setiap minggunya akan selalu memperbarui dan meluncurkan informasi terbaru terkait jadwal pelayanan dokter spesialis.
Berikut merupakan Jadwal Praktek Dokter Spesialis di RSUD dr. H. Koesnadi (RSDK) periode minggu kedua di bulan Agustus tahun 2023. Dengan adanya pelayanan praktik dokter spesialis ini, diharapkan dapat mempermudah masyarakat dalam mendapatkan informasi yang aktual. Terimakasih atas kepercayaan Anda kepada kami hingga saat ini dan masa yang akan datang. Salam Sehat (PKRS/FREA)

- INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT TRIWULAN I 2019
- Testimoni Masyarakat Yang Puas Akan Layanan Kesehatan Di Instalasi Kemoterapi RSDK
- RSDK Senam Sehat, Segarkan Badan dan Segarkan Fikiran Demi Pelayanan Prima
- Pengumuman Perekrutan Radiografer dan Dokter Spesialis di RSU Dr. H. KOESNADI BONDOWOSO
- Ibu Hamil Sehat Untuk Generasi Sehat Bersama dr. Faqihatus Rahmah, Sp.OG,.M.Ked.Klin
- Produktivitas Optimal Bersama Senam Beat Instansi Di RSDK
- Baksos MOW Berjalan Sukses, RSDK Ucapkan Terimakasih Kepada Seluruh Tim Dan Panitia
- Keberhasilan Tim Bedah Orthopaedi RSDK Dalam Operasi Penggantian Sendi Lutut
- Edukasi Kusta Bersama Poli Kulit RSDK "Yuk Kalahkan Kusta"
- Tingkatkan Keselamatan Pasien, Wadir Medik dan Keperawatan Himbau Untuk Minimalisirkan Resiko
- Stres Tinggi Di Tempat Kerja, Hindari Dengan Laksanakan Kelola Manajemen Stres
- Rekreasi Sambil Berobat, Taman Baca dan Taman Bermain Paviliun Melati Tempatnya
- Kunjungan Kerja Komisi IV DPRD kabupaten Bondowoso ke RSUD dr. H. Koesnadi Bondowoso
- Pengumuman Lomba RSDK dalam Rangka Memperingati HUT RI-ke77
- In House Training tentang Total Parenteral Nutrition (TPN) oleh PT.Otsuka Indonesia
- Tandatangani Dan Ikrarkan Pakta Integritas, RSDK Mantap Untuk Tunjukkan Netralitas
- Layanan Unggulan Laparoskopi RSDK- Pembedahan Modern Menggunakan Sayatan Kecil
- Hebatnya Tenakes Kabupaten Bondowoso, Unjuk Bakat Dengan Adakan Lomba Karaoke
- Tim Volley Putri RSDK Menang Walkout, Kami Siap Berikan Yang Terbaik
- Tingkatkan Pelayanan Instalasi Hemodialisa, RSDK Telah Kantongi PB-UMKU Pelayanan Dialisis
- Dikunjungi oleh : 1017738 user
- IP address : 216.73.216.25
- OS : Unknown Platform
- Browser : Mozilla 5.0